-
SELAMAT DATANG DI GATRIK UI
Situs resmi Keluarga Alumni Teknik Tenaga Listrik dan Energi
Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Indonesia
Tentang GATRIK
Fakultas Teknik, Universitas Indonesia didirikan pada tahun 1964 yang terdiri dari tiga departemen, yaitu Jurusan Teknik Sipil, Jurusan Teknik Mesin dan Jurusan Teknik Elektro, Pada saat itu, Teknik Elektro dibagi menjadi 2 jurusan, "arus lemah" dan "arus kuatβ. Arus lemah terdiversifikasi lebih jauh ke 4 jurusan spesifik lainnya termasuk teknik pengendalian, teknik elektronik, teknik komputer dan teknik telekomunikasi, Arus kuat menjadi teknik tenaga listrik, (GATRIK) dan terakhir menjadi teknik tenaga listrik dan Energi (GATRIKER)
Sponsor
Terimakasih kepada sponsor atas dukungan dan partisipasinya pada kegiatan-kegiatan kami
Webinar
LSK Gatrik UI Seri 2: NZE On The Way!
Podcast
Β© 2017. Yayasan Gatrik UI